Sabtu, 28 Mei 2011

Memasang ShoutMix

ShoutMix / biasa disebut ShoutBox adalah semacam kotak chatting yang berguna untuk berinteraksi antara pengunjung blog. ShoutMix dapat anda pasang di blog anda, dengan cara sbb:

1. Klik disini

2. Klik Create ShoutBox

3. Lalu isi

User Name: nama user

Choose password: kata sandi

Retype password: ulangi kata sandi di atas

Name: nama anda

Email: alamat email

3. Kemudian Tandai kotak kecil di sampimg kiri I have read and agree

4. Klik Continue

5. Atur style dan warna shoutmix anda di Display



6. Jika sudah, ambil script shoutmix anda di Get Code, dibawah Quick Start





Ukuran shoutmix anda, bisa diubah sesuai keinginan.

7. Setelah meng-copy kode scriptnya, login akun blogger anda, lalu klik '"Tata Letak'

8. Klik 'Tambah Gadget'

9. Pilih gadget 'HTML/Javascript'

10. Masukan script (kode) shoutmix anda dalam konten HTML/Javascript tersebut. (Jangan lupa beri judul)




11. Simpan, selesai ..

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Grocery Coupons